Langsung ke konten utama

H. Kanker Payudara


Sumber Gambar : https://i0.wp.com/images-prod.healthline.com


Kanker payudara adalah kanker pada jaringan payudara. Ini adalah jenis kanker paling umum yang diderita kaum wanita. Kaum pria juga dapat terserang kanker payudara, walaupun kemungkinannya lebih kecil dari 1 di antara 1000.

Gejala-gejala yang menandakan adanya serangan kanker yang umum dapat dilihat dan dirasakan adalah sebagai berikut:

  1. Timbul benjolan pada payudara yang dapat diraba dengan tangan, makin lama benjolan ini makin mengeras dan bentuknya tidak beraturan.
  2. Bentuk, ukuran atau berat salah satu payudara berubah.
  3. Timbul benjolan kecil di bawah ketiak.
  4. Keluar darah, nanah, atau cairan encer dari puting susu.
  5. Kulit payudara mengerut seperti kulit jeruk.
  6. Bentuk atau arah puting berubah, misalnya puting susu tertekan ke dalam.


Komentar

Postingan populer dari blog ini

10. Jus Jambu Biji

Bahan: - 200 gram jambu biji, cuci bersih, buang bijinya, potong-potong - 100 ml air es Cara membuat: 1. Masukan jambu biji dan air ke dalam blender, haluskan. 2. Tuang ke dalam gelas. 3. Sajikan.

9. Jus Melon Kedelai

Bahan: - 100 gram melon, potong-potong - 50 ml susu kedelai - 100 ml air matang Cara Membuat: 1. Masukan semua bahan ke dalam blender. Kemudian haluskan. 2. Tuangkan ke dalam gelas. 3. Bagi yang suka dingin, bisa ditambahkan es batu secukupnya. 4. Sajikan.

33. Jus Leci Segar

Bahan : ·          10 buah leci segar ·          1 buah apel fuji, kupas, potong-potong ·          1 sdm gula pasir (sesuai selera) ·          150 ml air es Cara membuat : ·          Blender semua bahan sampai halus ·          Tuang ke dalam gelas saji Hidangkan