Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari Oktober, 2020

22. Sambiloto, Kunyit, Akar Alang-alang, dan Daun Salam

Sambiloto Kering Kunyit Akar Alang-alang Daun Salam Bahan: - 5 gram sambiloto kering - 5 gram rimpang kunyit kering - 10 gram akar alang-alang - 10 gram daun salam kering Cara Meramu: 1. Rebus semua bahan dengan empat gelas air hingga tersisa dua gelas. 2. Setelah dingin saring dan siap diminum. Minum dua kali sehari sehabis makan masing-masing segelas. 

21. Akar Alang-alang, Buah Mengkudu, dan Brotowali

Akar Alang-alang Mengkudu Brotowali Kering Bahan: - 5 gram akar alang-alang - 10 gram buah mengkudu kering - 5 gram brotowali kering Cara Meramu: 1. Rebus semua bahan dengan 800 ml air hingga tersisa 400 ml. 2. Setelah dingin saring dan siap diminum. Minum dua kali sehari sehabis makan.

20. Daun Saga, Kayu Manis, Lidah Buaya, dan Kunyit

Daun Saga Kayu Manis Lidah Buaya Kunyit Bahan: - 5 gram daun saga kering - 5 gram kayu manis kering - 100 gram lidah buaya - 5 gram rimpang kunyit Cara Meramu: 1. Rebus semua bahan dengan 800 ml air hingga tersisa 400 ml. 2. Setelah dingin saring dan minum dua kali sehari sehabis makan.

19. Daun Pegagan, Rambut Jagung, Daun Salam, dan Mengkudu

Pegagang Rambut Jagung Kering Daun salam kering Mengkudu Kering Bahan: - 3 gram daun pegagan kering - 5 gram rambut jagung kering - 5 gram daun salam kering - 5 gram buah mengkudu kering Cara Meramu: 1. Rebus semua bahan dengan 400 ml hingga tersisa 200 ml. 2. Setelah dingin saring dan siap diminum. Minum dua kali sehari setelah makan. 

18. Daun Mahkota Dewa dan Daun Salam

Daun Mahkota Dewa Daun Salam Bahan: - 30 gram daun mahkota dewa - 9 gram daun salam segar - 700 ml air bersih Cara Meramu: 1. Cuci bersih daun mahkota dewa dan daun salam. 2. Rebus dengan 700 ml air hingga tersisa 400 ml. 3. Setelah dingin saring dan siap diminum. 4. Minum dua kali sehari (200 ml sekali minum).

17. Bawang Putih

Bahan: - 2 siung bawang putih Cara Meramu: 1. Kupas bawang, lalu bersihkan. 2. Kunyah satu persatu lalu ditelan sambil minum air hangat. 3. Lakukan 3 kali sehari.

16. Daun Teh Hijau

Bahan: - 7 gram daun teh hijau - 1 gelas air panas Cara meramu: 1. Seduh teh dengan air panas. 2. Biarkan tertutup sampai 10 menit. 3. Saring dan siap diminum.

15. Mentimun, Apel, Seledri, Pare dan Parpika

Bahan: - 1 buah mentimun - 1 buah apel hijau - 2 batang seledri - ½ buah pare - ½ buah paprika hijau - Air secukupnya Cara Meramu: 1. Semua bahan dihaluskan dengan blender. 2. Tuang ke dalam gelas. 3. Siap diminum, minumlah setiap hari.

14. Daun Komfrey

Bahan: - 4 lembar daun komfrey segar - Garam secukupnya - 4 gelas air Cara Meramu: 1. Rebus daun komfrey bersama garam dengan 4 gelas air hingga tersisa 3 gelas. 2. Setelah dingin saring dan minum 3 kali sehari masing-masing 1 gelas.

13. Daun Sirih, Daun Jambu dan Daun Ceremai

Dun Sirih Daun Jambu Biji Daun Ceremai Bahan: 10 lembar daun sirih 7 lembar daun jambu biji 2 genggam daun ceremai Cara Meramu: 1. Semua bahan dicuci bersih. 2. Rebus dengan 3 gelas air hingga tersisa separuhnya. 3. Selama merebus, panci harus dalam keadaan tertutup. 4. Setelah dingin saring dan minum dua kali sehari (pagi dan malam).  5. ¾ gelas sekali minum.

12. Daun Ceremai, Daun Salam, dan Terong Ungu

Daun Ceremai DaunSalam Terong Ungu Bahan: - 50 gram daun ceremai - 7 lembar daun salam - 1 buah terong ungu Cara meramu: 1. Cuci bersih semua bahan. 2. Rebus dengan 500 cc air hingga tersisa 200 cc. 3. Setelah dingin saring dan siap disajikan.

11. Akar Seledri

Bahan: - 30 gram akar seledri - 2 gelas air Cara Meramu: 1. Cuci bersih akar seledri. 2. Rebus dengan 2 gelas air hingga tersisa 1 gelas. 3. Setelah dingin, saring dan minum sekaligus.

10. Temulawak

Bahan:  - 3 jari rimpang temulawak segar Cara pemakaian: 1. Rimpang temulawak dikupas kulitnya, lalu diparut.  2. Tambahkan 1/2 cangkir air panas dan biarkan mengendap.  3. Setelah dingin, endapannya dibuang dan airnya diminum.  4. Lakukan setiap hari.  

9. Belimbing Manis (Averhoa Carambola L)

Bahan: - 2 buah belimbing manis Cara Meramu: 1. 2 buah belimbing manis diperas. 2. Perasannya diminum.  3. Dua perasan untuk satu kali minum.  4. Lakukan sehari 3 kali.

8. Kunyit

Bahan: - 10 gram rimpang kunyit segar Cara Meramu: 1. Rimpang kunyit dibersihkan, lalu diiris tipis-tipis. 2. Rebus dalam air 2 gelas hingga tersisa 1 gelas.  3. Setelah dingin, air disaring dan diminum sekaligus.  4. Lakukan hal ini 3 kali sehari, selama 12 minggu. 

7. Sambiloto

Bahan:  - 20 gram sambiloto kering Cara Meramu:  1. Direbus dengan 3 gelas hingga tersisa 1 gelas.  2. Setelah dingin, air disaring, lalu diminum sekaligus.  3. Lakukan setiap hari. 

6. Labu Siam

Bahan: - 1 buah labu siam ukuran sedang Cara Meramu: 1. Buah labu dikupas, potong kecil-kecil. 2. Dijus atau diparut. 3. Peras airnya dan saring.  4. Kumpulan airnya dan diminum sekaligus. 

5. Angkak

   Bahan: - ½ sdt angkak Cara Meramu: 1. Angkak ditumbuk halus.  2. Dimasukkan ke dalam cangkir, lalu diseduh dengan 3/4 cangkir air panas. 3. Minum airnya selagi hangat.  4. Lakukan setiap hari. 

4. Kemuning (Murraya Paniculata (L) Jack)

Bahan: - 20 gram daun kemunig - 3 gelas air - 1 sendok makan madu Cara Meramu:  1. 20 gram daun kemunig direbus dengan 3 gelas air hingga tersisa 1 gelas air.  2. Tambahkan 1 sendok makan madu.  3. Minum 3 kali sehari.

3. Tempuyung (Sonchus Arvensis L)

Bahan: - 3 lembar daun Cara Meramu: 1. 3 lembar daun tempuyung dilayukan.  2. Dimakan sebagai sayur atau lalapan.  3. Dianjurkan untuk 3 kali sehari.

2. Daun Asem Jawa (Tamarindus Indica L)

Bahan: - 150-200 daun asam Jawa - 200 ml air matang panas Cara Meramu:  1. Tumbuk 150-200 daun asam Jawa. 2. Campur dengan 200 ml air matang panas, kemudian diperas. 3. Disaring dan diminum untuk satu kali minum.  4. Dianjurkan untuk membuatnya 3 kali sehari.

C. Ramuan Herbal untuk Kolesterol

Penyebab kolesterol tinggi biasanya berasal dari makanan. Jenis dan jumlah makanan yang Anda makan merupakan penyebab terbesar kadar kolesterol darah Anda. Sebab kolesterol sendiri sudah diproduksi hati secara alami sebesar 80 persen. Maka, 20% sisanya ditentukan oleh faktor luar diri Anda, salah satunya dan yang terbesar adalah makanan.  Kolesterol berlebih dapat membahayakan kesehatan tubuh kita, karena bisa memicu timbulnya penyakit-penyakit yang berbahaya. Untuk mengatasi kolesterol yang berlebih dapat dilakukan dengan berbagai cara salah satunya adalah dengan terapi ramuan herbal. Ramuan-ramuan yang dimaksud adalah sebagai berikut:  1. Jati Belanda (Guazuma Ulmifolia Lamk) Bahan: 20 gram daun jati Belanda 1 gelas air Cara meramu: 20 gram daun dan 1 gelas air, dimasak. Setelah dingin, disaring.  Hasil saringan diminum 2 kali sehari, pagi dan sore.

26. Cah Tempe Masak Tauco

Bahan: 1 sendok makan minyak tak jenuh 1 sendok makan irisan bawang merah dan bawang putih  250 gram tempe, potong dadu 200 ml air 3 sendok makan tauco 2 sendok makan kecap manis Garam, gula merah secukupnya 2 cm jahe, memarkan 100 gram buncis, potong-potong 1 sendok makan cabai merah, potong-potong 2 batang daun bawang, potong-potong 2 tangkai seledri, potong-potong Cara membuat: Panaskan minyak. Tumis bawang sampai layu. Masukkan tempe, air, tauco, kecap manis, gula, garam, jahe. Masak sampai tempe matang. Masukkan buncis, cabai, daun bawang, seledri. Aduk-aduk. Kemudian angkat

25. Krim Sup Ayam dan Tofu rendah lemak

Bahan: 1 sdm minyak sayur (non kolesterol) 2 siung bawang putih, cincang halus 20 g bawang bombay, cincang halus 1 batang daun bawang, iris serong kasar 100 g daging ayam, iris tipis 500 ml susu kedelai tawar 1 buah jagung manis, parut halus 200 g tofu, potong-potong 1/2 sdt /secukupnya merica hitam bubuk 1/2 sdt pala bubuk, jika suka 1 sdt garam Taburan: - 1 sdm daun bawang, iris halus dan bawang goreng. Cara membuat: Tumis bawang putih dan bawang bombay hingga layu dan wangi. Masukkan daun bawang, aduk hingga layu. Tambahkan daging ayam, aduk hingga berubah warna. Tuangi susu, masukkan jagung halus, didihkan. Tambahkan tofu dan bumbu, didihkan kembali. Angkat, taburi daun bawang, bawang goreng. Sajikan untuk 4 orang.

24. Sambal Goreng Krecek Dengan Air Tajin

Bahan: Satu batang talas, potong dan remas dengan garam, lalu cuci dengan air Satu ons teri medan Segenggam asam geliugur atau belimbing sayur, belah dua 1 buah tomat merah, potong kasar Satu sendok cabe merah giling Daun ruku-ruku Daun salam Bawang merah, bawang putih dan dun bawang dirajang Kerupuk jangek (kerupuk kulit). Air tajin (air nasi yang diambil saat mendidih) Cara Membuat: Campurkan semua bahan, kecuali kerupuk jangek, tambahkan air tajin untuk kuahnya dan masak hingga mendidih, masukkan garam. Terakhir sebelum mematikan api kompor, masukkan kerupuk jangek. Samba Cangkuak disantap. Kuahnya terasa kental karena menggunakan air tajin. Rasanya ringan dan segar.

23. Kare Vegetarian

Bahan: - 100 gram Wortel, rajang kasar/ diagonal - 200 gram Kol - 125 gram Terong - 1 potong Tahu, potong dadu - 70 gram Buncis - ½ potong Tempe, potong dadu - 120 gram Butternut pumpkin, potong dadu - 100 gram jamur Shiitake - 120 gram kentang, potong dadu - 15 gram Asam Jawa - 3 lembar Daun jeruk - 1 batang Sereh, memarkan - 2 sdt Gula pasir - Minyak Goreng secukupnya - 2 gram Ketumbar, disangrai kemudian dimemarkan - Garam secukupnya - Bumbu yang dihaluskan: - 150 gram Bawang putih Cara Membuat: - 100 gram Bawang merah - 50 gram Kencur - 35 gram Lengkuas - 150 gram Cabe merah besar - 30 gram Kemiri Haluskan bumbu, kemudian tumis hingga harum. Masukkan daun jeruk, sere, ketumbar, aduk beberapa saat. Masukkan santan dan air, aduk hingga bumbu tercampur rata dengan santan. Kemudian masukkan wortel, kol, terong, buncis, tahu, tempe, jamur shiitake, kentang, butternut pumpkin tambahkan garam dan gula, masak hingga sayuran empuk dan matang. Setelah sayuran dan kentang sudah masak, matika